Pages



Proses Pembuatan Kartun Vektor Dengan Photoshop - Lihat Dan Pelajari



KediriArt.id - halooo semuanya, ahirnya kali ini kita dipertemukan kembali, hehe, terhitung waktu lama sekali saya tidak membuatkan video untuk www.kediriart.com yang di mana saya sibuk sendiri dengan urusan di dunia nyata, hehe maafkan.

okelah untuk edisi post kediriart kali  ini, saya membuatkan sebuah video proses pembuatan kartun vektor dengan tetap menggunakan software adobe photoshop sebagai alatnya, ujung punya ujung yang saya jadikan vector kali ini adalah salah satu Cagub Ibukota yang sebelumnya sama sekali tidak saya sangka, salah satu perwakilan mereka secara online memesan jasa pembuatan kartun vector yang kediriart sediakan, bagaimana tidak senang? vector yang saya buat di atas bakal di jadikan sebuah icon untuk sebuah calon gubernur, yang bikin beda dari Cagub yang lain, Banner promosi calon ini tergambar dalam bentuk kartun, bukan hanya foto biasa. hehe mantab bukan?

Nah, itulah sedikit cerita di balik vector yang saya buat di atas, untuk video proses pembuatan vector di bawah ini sebelumnya mempunyai waktu 3 jam lebih 45 menit dan saya Clip Speed menjadi 15 menit, jadi jangan kaget bila kecepatan video ngalahin kecepatan motoGP, wkwk.

Oke Gans, langsung saja saksikan video di bawah ini sebagai media pembelajaran membuat sebuah vektor, Cekidot .......


Adhyaksa Dault On Vector - Photoshop Speed Art


Live On Youtube


Download Tutorial!!

Untuk berlangganan Tutorial Video terbaru dari kediriart.com , silahkan klik tombol Youtube di bawah ini untuk Subscribe / Berlangganan Video.
tags:  tutorial membuat kartun vektor dengan photoshop, cara mudah membuat kartun anime, merubah foto menjadi kartun keren, cara mudah merubah  foto biasa menjadi kartun vektor keren, tutorial video merubah foto menjadi kartun vektor, video tutorial merubah foto menjadi kartun vektor Full HD, Cara membuat kartun vektor terbaik dengan photoshop, cara membuat kartun dengan photoshop cs3 cs4 cs5 cs6 cc

Yuda Langgeng

Hello, I am a graphic designer and photographer, I have been a freelancer for 8 years and have worked in a printing company for 1 year, I specialize in flyers, posters, covers and illustrations.

8 komentar:

Bila ada yang kurang jelas, silahkan di tanyakan :)